Extra Money

Sunday, December 9, 2012

BAGAIMANA GERAKAN REFLEK BEKERJA

Organ yang berperan dalam gerakan reflek, dalam hal ini contohnya tangan:
- Syaraf Motoric
  Mengirim rangsangan gerakan syaraf dari spinal cord ke otot bisep
- Otot Bisep
  Berkontraksi membengkokan lengan
- Syaraf Sensory
  Mengirim rangsangan gerakan syaraf dari penerima rasa sakit ke spinal cord
- Penerima Rasa Sakit
  Ada pada kulit dari jari-jari tangan


JIKA KITA MEMEGANG SESUATU YANG PANAS, KITA SECARA OTOMATIS AKAN MENGGERAKAN TANGAN SECARA MENDADAK DARI PERMUKAAN YANG PANAS TERSEBUT. JIKA ADA SESUATU YANG BERGERAK MENDADAK KE ARAH MATA KITA, MAKA SECARA OTOMATIS PULA KITA AKAN MENGHINDAR. DARI DUA CONTOH TADI ADALAH CONTAH GERAKAN REFLEK. GERAKAN REFLEK MEMUNGKINKAN KITA AKAN MERESPON SECARA CEPAT SESUATU YANG MUNGKIN BERBAHAYA TANPA KITA SEMPAT KITA BERPIKIR.

No comments:

Post a Comment